Persepsi Dan Sikap Komite Eksekutif Hotel terhadap Lulusan Perguruan Tinggi Pariwisata sebagai Pekerja Hotel Professional

Authors

  • Dewa Made Dirga STP AMPTA YOGYAKARTA

DOI:

https://doi.org/10.36276/mws.v12i1.197

Keywords:

presepsi, sikap komite eksekutif hotel, professional

Abstract

Lembaga pendidikan pariwisata dan industri jasa pariwisata adalah dua institusi yang seharusnya selalu terkait dan saling butuhkan satu sama lain, yang seharusnya terus menerus saling berkomunikasi mengenai tenaga kerja, dimana dunia pendidikan menyiapkan tenaga kerja sesuai dengan kualifikasi dunia industri, dan dunia industri seharusnya terus menenrus memberikan sinyal kepada dunia pendidikan mengenai kualifikasi yang dibutuhkan. Berangkat dari situasi diatas, tulisan ini dapat dijadilkan langkah awal sebagai pra penelitian untuk mengetahui kebutuhan masing-masing antara dunia industri pariwisata dan lembaga pendidikan pariwisata, dimana penelitian ini akan mengupas mengenai persepsi dan sikap komite eksekutif hotel terhadap lulusan pariwisata, dengan mencoba merumuskan pola, recruitment, karir, kualifikasi pekerja profesional, melalui pola proporsi yang diteruskan dengan membangun model konstruksi persepsi dan sikap komite eksekutif hotel yang diwakili oleh komite eksekutif Sheraton Mustika Yogyakarta Resort and Spa. Dari hasil penelitian diketahui bahwa Lulusan Sekolah Pariwisata menjadi kualifikasi utama dalam perekrutan dengan tetap memperhatikan dan mempertimbangkan pengalaman

Author Biography

Dewa Made Dirga, STP AMPTA YOGYAKARTA

STP AMPTA YOGYAKARTA

References

Dwiloka, Bambang & Riana Rati, 2005. Teknik Menulis Karya Ilmiah, Rineka Cipta Jakarta.

Handoko, T. Hani, 2001, Manajemen Personalia & Sumberdaya manusia, BPFE. Yogyakarta.

Hasibuan, H.Melayu.S.P, 2009, Manajemen Sumber Daya Manusia, PT. Bumi Aksara Jakarta.

Kotler, P, Swee hong Ang, Siew Meng Leong, and Chin Tiong Tan. 1996. Marketing Management: An Asian Pe rse pt i ve . Si nga pore: Prentice Hall.

Kotler, P.1997, Marketing Management: Analysis, Planning Implementation, and Control,9thed, Englewood Cliffs,N.J.:Prentice Hall International,Inc.

Moleong, Lexy J. 2006. Metodologi Penelitian Kualitatif. Remaja Rosdakarya. Bandung.

Pendit, Nyoman S, 2006, Ilmu Pariwisata Sebuah Pengantar Perdana, Cetakan ke delapan PT. Pradnya Paramita Jakarta.

Prasetijo, Ristiyanti & Ihalauw, Jhon J.O.I, 2005, Prilaku Konsumen, Andi Offset Yogyakarta.

P. Siagian, Sondang, 2002, Fungsi Fungsi Manajerial, PT Bumi Aksara Jakarta.

R. Terry, George & W. Rue, Leslie, 2008, Dasar Dasar Manajemen, PT. Bumi

Thoha Miftah, 2002. Perilaku Organisasi: Konsep Dasar dan Alikasinya, PT. Raja Grafindo, Jakarta.

Walgito, Bimo, 2003. Psikologi Sosial (Suatu Pengantar), Andi Offset, Yogyakarta.

Downloads

Published

2014-05-15

How to Cite

Dirga, D. M. (2014). Persepsi Dan Sikap Komite Eksekutif Hotel terhadap Lulusan Perguruan Tinggi Pariwisata sebagai Pekerja Hotel Professional. Media Wisata, 12(1). https://doi.org/10.36276/mws.v12i1.197